Iman: Definisi dan 4 Tingkatannya
Iman adalah membenarkan dengan hati. Yaitu tunduk patuh dan menerima perkara yang niscaya dari agama Sayyidina Muhammad saw. Yakni yang tampak dan masyhur yang diketahui
Iman adalah membenarkan dengan hati. Yaitu tunduk patuh dan menerima perkara yang niscaya dari agama Sayyidina Muhammad saw. Yakni yang tampak dan masyhur yang diketahui
“Tuhan menciptakan dari ketiadaan. Menakjubkan, begitu katamu. Ya, tentu saja, tapi Dia melakukan sesuatu yang tetap lebih menakjubkan: Dia menciptakan orang suci dari para pendosa.”
“Hendaklah orang yang berakal segera mengusahakan makrifat dengan sungguh-sungguh dan tidak menunda-nunda, agar saat dijemput maut dia dalam keadaan makrifat, tidak menderita ketidaktahuan. Sungguh, bila
Di akhirat, Allah Ta’ala akan memuliakan hamba-hamba-Nya yang beriman dengan memberi mereka kesempatan untuk melihat wajah mulia-Nya dengan mata kepala, setelah mereka masuk surga dan
[*] An-nafs, ‘aql, qalb, ruh, dan sirr adalah nama-nama untuk satu hal, yang lembut, bersifat ketuhanan, bersifat cahaya, disimpan pada objek yang bersifat jasmani dan gelap. Munculnya perbedaan
Fatwa Yang Mulia Ayahanda Guru, Sayyidi Syaikh Kadirun Yahya Muhammad Amin Al-Khalidi (qs.) tentang salah satu dasar Tarikah: “Jangan pula engkau ketinggalan, jangan pula engkau
Thariqah Naqsyabandiyah Ketahuilah bahwa Thariqah Naqsyabandiyah merupakan thariqah yang paling dekat dan paling mudah bagi murid untuk mencapai derajat tauhid, meskipun kemampuan penerimaan si murid
“Bergaul dengan seorang Wali yang pandai (al-waliyyu al-labiib) itu menghidupkan Ruh (ar-ruuh).” — Ali bin Abi Thalib ra
Penulisan artikel ini menumpukan secara khusus mengenai perbincangan zikir Hu yang disokong oleh barisan para muhaddithin yang muktabar dari kalangan Ahli al-Sunnah wa al-Jama’ah yang
“Wahai Bani Adam, pindahkanlah simpananmu kepada-Ku dan janganlah itu habis karena kebakaran, kebanjiran, dan bukan pula karena kecurian. Aku akan memberikannya kembali kepadamu, manakala engkau
“Melakukan zuhud di dunia bukanlah dengan jalan mengharamkan yang halal dan bukan pula dengan menyingkirkan harta. Zuhud di dunia itu adalah engkau tidak menganggap segala
“Seutama-utama sedekah (afdhalu shadaqah) adalah seorang muslim yang mempelajari suatu ilmu, kemudian ia mengajarkan ilmu tersebut kepada saudara muslim lainnya”. — Rasulullah Muhammad ﷺ
Sufisme adalah ilmu berjalan menuju Sang Raja. Yang lebih disukai secara etimologi berasal dari kata suf, wol – bulu domba. Shaykh Hasan al-Basri* berkata, ’Aku
Sudah saatnya kita menjadi manusia bermilyar dzikir, bahkan di hadapan kita ada bilyunan dzikrullah yang menunggu detak jantung jiwa kita, hasrat rindu ruh kita, hamparan
Awalnya adalah kata “NABU” dari bahasa Akkadia, lalu diserap ke bahasa Ibrani menjadi “NABI” dan di bahasa Arab pun menjadi “NABI”… Kesemua kata tersebut mempunyai
Mustahil bisa mensyukuri apabila belum pernah menikmati. Mustahil bisa menikmati apabila belum pernah menyadari. Mustahil bisa menyadari apabila belum terbuka mata hati. Bersyukurlah hari ini,
78. “Dan Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam keadaan tidak mengetahui sesuatu pun, dan Dia memberimu pendengaran, penglihatan, dan hati nurani, agar kamu bersyukur.”
Dalam perjalanan fisikal dan spiritual seorang Muslim, terdapat tiga tingkatan utama: Islam, Iman, dan Ihsan. Ketiganya membentuk fondasi agama, namun Ihsan menempati posisi tertinggi. Ihsan
“Ada empat hal yang merupakan penderitaan, yaitu: pandangan yang jumud, hati yang keras, keinginan yang menggebu-gebu, dan menunda-nunda amal.” — Rasulullah Muhammad saw – (HR.
Dzikrul maut (mengingat mati) adalah bersegera memeriksa isi hati, apakah masih terdapat penyakit-penyakit hati yg akan menyulitkan kehidupan kita di alam barzakh, perbanyak beristighfar dan
Salam 👋
Apakah ada yang bisa kami bantu?